Penganti Dirut PT SHS Bernama Upik
Selasa, 12 Februari 2013 – 18:25 WIB

Penganti Dirut PT SHS Bernama Upik
JAKARTA -- Menteri BUMN Dahlan Iskan telah menyiapkan pengganti Direktur Utama PT Sang Hyang Seri (SHS), Kaharudin, yang dicopot lantaran menjadi salah satu tersangka kasus korupsi oleh Kejaksaan Agung.
Dahlan menyebut, pengganti Dirut Sang Hyang Seri masih berasal dari Kementerian BUMN, yakni Asdep Pembinaan Kemitraan dan Bina Lingkungan Kementerian BUMN, Upik Rosalina Wasrin.
"Penggantinya seorang perempuan dari Kementerian BUMN, namanya Upik," ujar Dahlan di Kementerian BUMN, Jalan Merdeka Selatan, Jakarta, Selasa (12/2).
Terpilihnya Upik menjadi Dirut baru lantaran memiliki kecakapan dalam mencetak lahan sawah baru. Terlebih Upik dinilai sudah berpengalaman "Fokusnya mencetak sawah baru, dia (Upik) tahu banyak soal itu. Gelar Doktor dari Prancis saat usia 30 tahun," tukas Dahlan.
JAKARTA -- Menteri BUMN Dahlan Iskan telah menyiapkan pengganti Direktur Utama PT Sang Hyang Seri (SHS), Kaharudin, yang dicopot lantaran menjadi
BERITA TERKAIT
- Niko Elektronik Meluncurkan Regulator Gas Baru, Diklaim Tahan Korosi, Harga Terjangkau
- Menjelang Idulfitri, Riyono Caping Minta Harga Cabai Diwaspadai, Jangan Sampai Naik
- Borong Saham Adaro, Boy Thohir: Saya Percaya Fundamental Ekonomi Indonesia
- Prospek Ekonomi Indonesia Masih Dinilai Baik, Ini Indikatornya
- Pegadaian Digital Service Permudah Akses Layanan Keuangan
- Master Bagasi dan Kemlu RI Perkuat Kolaborasi Nusantara Wave