Pengaplingan Anggaran Bikin Belanja Modal Rendah
Sabtu, 10 Maret 2012 – 02:02 WIB

Pengaplingan Anggaran Bikin Belanja Modal Rendah
Ada pula anggaran mengikat lain seperti anggaran transfer daerah yang mencakup sepertiga dari belanja APBN. Anggaran mengikat lain adalah untuk belanja pegawai dan belanja barang.
Baca Juga:
Salah satu upaya untuk memperbesar ruang fiskal, kata Herry, adalah meningkatkan pendapatan negara. "Tentunya harus menambah pendapatan, mengurangi subsidi, dan mengelola utang," kata Herry.
Menkeu Agus Martowardojo optimistis belanja modal pemerintah bisa makin efisien. "Kita ingin tahun 2012 itu perhatian yang tinggi diberikan kepada belanja modal," kata Agus.
Pemotongan anggaran belanja kementrian dan lembaga yang mencapai Rp 18,9 triliun, belanja modal tidak turut dipotong. Tambahan belanja untuk infrastruktur juga diambilkan dari Saldo Anggaran Lebih (SAL). "Dengan kita melakukan APBNP, kita nanti realisasinya akan lebih cepat dan tidak seperti tahun lalu," kata Agus.
JAKARTA - Kementrian Keuangan mengeluhkan pengaplingan anggaran yang membuat ruang fiskal makin menyempit. Dirjen Anggaran Kemenkeu Herry Purnomo
BERITA TERKAIT
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi