Pengaruh Hubungan Percintaan Pada Kesehatan
Pada satu penelitian yang dipublikasikan di tahun 2009 pada The Journal of sexual Medicine, menemukan bahwa seseorang yang lebih sering melakukan hubungan seks akan lebih sehat secara mental dan lebih mungkin melaporkan kepuasan dengan hubungann dan hidupnya secara keseluruhan.
3. Hormon merasa baik
Seks bukanlah satu-satunya tipe kontak fisik yang bisa menurunkan tingkat stres dan meningkatkan kesehatan. Pada tahun 2004 penelitian yang dilakukan pada 38 pasangan, di University of North Carolina menemukan bahwa pria dan wanita memiliki tingkat oksitosin, setelah berpelukan. Wanita juga memiliki tekanan darah rendah setelah berpelukan, dan tingkat stres hormon kortisol menurun.
4. Masalah tidur
Tidur di sebelah orang yang anda sayangi dan percayai bisa membantu anda menjadi tenang. Namun hal ini bisa jadi pengecualian jika teman tidur anda mengorok. Selain itu, orang juga akan lebih mungkin mengalami kelelahan seharian dan gelisah saat tidur, jika pasangannya insomnia.
Hubungan juga bisa mengganggu tidur secara tidak langsung jika ada ketidakamanan dalam hubungan atau ada konflik.
5. Kecemasan
Kesulitan dalam satu hubungan bisa membuat seseorang merasakan kecemasan. Beberapa penelitian telah menemukan kaitan antara masalah hubungan dan peningkatan risiko diagnosis seperti gangguan kecemasan umum dan kecemasan sosial.
HUBUNGAN percintaan tidak hanya bisa membuat seseorang senang dan berbunga-bunga, tetapi juga bisa mempengaruhi kesehatan seseorang. Banyak faktor
- Ikhtiar Yakes Pertamina Bangun Ekosistem Layanan Kesehatan Berkelanjutan
- 6 Khasiat Susu Almond, Bikin Tulang Makin Kuat
- Waspada, Ini 5 Bahaya Minum Air Kelapa Saat Sedang Haid
- 2 Koleksi Panel Dinding Rumah Bergaya Alami Diluncurkan
- Jutaan Ton Sampah Plastik Cemari Lingkungan, Kondisi TPA Mengkhawatirkan
- Hadirkan Kesegaran Sehat, Healthy Drink Pikat Pengunjung BFA Surabaya