Pengawasan Internal Polri tak Optimal
Rabu, 04 Agustus 2010 – 16:16 WIB

Pengawasan Internal Polri tak Optimal
"Mekanisme pengawasan itu kan berlapis-lapis, terutama internal di inspektorat, kemudian eksternal Kompolnas. Komisi-komisi lain. Baru kemudian ke DPR. Selama ini belum terbangun dengan baik sehingga akhirnya banyak yang melambung ke DPR. Kenapa kemudian membentuk satgas mafia dan sebagainya. Lewat pertemuan ini kita berharap internal dioptimalkan. Kompolnas difungsikan dengan baik," tambah Komisioner Kompolnas Adnan Pandu Praja di lokasi yang sama.
Baca Juga:
Salah satu pelanggaran internal kini yang kini menjadi sorotan publik yakni dugaan makelar kasus yang diduga dilakukan sejumlah perwira polri dalam kasus mafia pajak Gayus Tambunan. Meskipun belum seluruhnya terungkap sejumlah perwira yang terlibat telah mulai diseret ke meja hijau.(zul/jpnn)
JAKARTA- Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) menyebut pengawasan internal Polri tak optimal. Meskipun ada lembaga pengawas internal seperti Inspektorat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pejabat BKN: Sangat Mudah jika Ingin Memberhentikan PPPK
- Hari Kedua Tes PPPK Tahap 2, Jangan Sepelekan Peringatan Profesor Hukum
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN