Pengecut jika Jalur Politik Tutup Kasus Century
Minggu, 25 November 2012 – 19:49 WIB

Pengecut jika Jalur Politik Tutup Kasus Century
Menurutnya, kalau kebiasaan buruk ini tidak dihentikan, perjalanan sejarah bangsa memasuki dekade-dekade selanjutnya akan sarat dengan dosa sejarah, karena ketakutan generasi saat ini menyelesaikan persoalan.
Menurutnya, ada begitu banyak kasus korupsi, kolusi dan nepotisme (KKN) yang terjadi pada era sebelumnya tak pernah ditangani. Kasus Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI) bahkan nyaris sudah menjadi dosa sejarah karena generasi terkini pun tak berani menuntaskan kasus itu.
"Haruskah nasib skandal Century dibiarkan sama dengan kasus BLBI karena bangsa ini takut menyesaikan persoalan-persoalan besar?" katanya.
Ia mengingatkan, Indonesia tidak boleh terperangkap dalam rasa takut itu. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Anggota DPR, Bambang Soesatyo, mengatakan, hak menyatakan pendapat (HMP) atas kasus skandal Bank Century dilandasi semangat menyelesaikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensegneg
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Mbak Ita bersama Suami Didakwa Terima Suap Rp 9,29 Miliar dari Proyek & Insentif ASN
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI