Pengelola Borobudur Tak Tahu Kedatangan Mark Zuckerberg
Senin, 13 Oktober 2014 – 13:01 WIB

Mark Zuckerberg saat mengabadikan sunrise di Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Minggu (12/10). Foto: Facebook.Com
Wisatawan asing tersebut dari Malaysia, Jepang, Amerika, Korea, Taiwan, Inggris, Irlandia, Singapura, Belanda, dan Thailand. Para wisatawan itu, sebanyak 56 orang menginap di Hotel Manohara di kompleks Taman Wi-sata Candi Borobudur, dan 107 lainnya datang dari hotel lain dan berbagai biro wisata di Jogjakarta.
Kabar yang diterima Radar Jogja menyebut Zuckerberg menginap di Hotel Amanjiwo, sebuah hotel mewah di kaki Bukit Menoreh di Kecamatan Borobudur. Dia datang bersama sembilan orang lainnya, termasuk sejumlah stafnya yang bertempat tinggal di Bali.
Meski demikian, dalam daftar tamu rombongan Zuckerberg hanya ditulis atas nama Mr Weidner dan rombongan yang berasal dari Indonesia.(ady/iwa/laz/jiong)
MAGELANG – Pendiri situs media sosial Facebook, Mark Zuckerberg kemarin berkunjung ke Candi Borobudur di Kabupaten Magelang. Dia datang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kecelakaan Innova Hantam Pemotor yang Menyalip, 3 Orang Tewas
- Oknum Kades Tersangka Korupsi Dana Desa Ditahan, Bendahara Buron
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak