Pengelola Wisata Puncak Panen
Rabu, 18 Mei 2011 – 15:02 WIB
Di samping tempat wisata, hotel maupun vila pun menjadi incaran wisatawan yang datang ke Puncak. Berbagai tempat penginapan mulai mengalami kenaikan sejak Sabtu (14/5) pagi.
Baca Juga:
“Wisatawan sudah mulai booking kamar sejak dua hari lalu,”ujar Front Office Hotel Grand Ussu, Michele kepada Radar Bogor. Lonjakan pengunjung, katanya, mengalami kenaikan sekitar 30 persen dari hari biasa. “Kebanyakan wisatawan Chek Out (keluar) pada Selasa (17/5) Sore, (Hari ini, red),” tandasnya.
Hal serupa pun terjadi di kompleks penginapan Vila Tjokro. Asisten Manager Operasional Vila Tjokro, M.Hadi Setiadi mengatakan, hingga kemarin 80 persen kamar vila dipenuhi wisatawan. (ico)
CISARUA – Hingga hari keempat libur panjang kemarin, lokasi wisata di kawasan Puncak masih menjadi primadona bagi wisatawan domestik maupun
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendes Yandri: Visi Prabowo untuk Ketahanan Pangan Dimulai dari Desa untuk Indonesia
- Seusai Minyak Goreng, Harga Cabai Rawit hingga Bawang Merah Naik
- Aplikasi Pemesanan AirAsia jadi yang Terbaik versi World Travel Tech Awards 2024
- Gelar Rising Stars, Bank Saqu Rayakan Satu Tahun Perjalanan
- Gantikan Posisi Wulan Guritno, Chef Juna jadi Komisaris Independen PT Lima Dua Lima Tiga
- Kinerja BUMN Melesat di Tahun Ini, Dividen Tercapai 100% Senilai Rp 85,5 Triliun