Pengelolaan Keuangan Negara Membaik
Selasa, 15 September 2009 – 12:58 WIB
Untuk PDTT meliputi 103 objek pemeriksaan dengan cakupan senilai Rp136,63 triliun. Hasilnya ada temuan 491 bernilai Rp33,56 triliun. Dari total temuan tersebut di antaranya adalah temuan ketidakpatuhan yang mengakibatkan kerugian negara dan daerah serta perusahaan sebesar Rp28,49 triliun.
Baca Juga:
"Selama proses pemeriksaan berlangsung dari nilai temuan tersebut, sebanyak Rp525,32 miliar sudah disetorkan ke kas negara dan daerah," pungkasnya. (esy/JPNN)
JAKARTA- Mekanisme pengelolaan Keuangan negara satu tahun terakhir menurut Ketua BPK Anwar Nasution mulai membaik. Hal ini jauh berbeda dengan kondisi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Peneliti BRIN Kritik Fungsi Dewan Pertahanan Nasional
- Perdana di Era Prabowo, Pameran Lukisan Tunggal Seniman Kawakan Ini Diberedel
- Forum Pemuda Indonesia-China: Generasi Muda Jadi Jembatan Kerja Sama
- Selamat, Bea Cukai Bogor Raih Penghargaan di Hakordia 2024
- Prabowo Kenang Ansor-Banser Jaga Gereja, Ketum Ansor: Alhamdulillah, Kami Masih Konsisten
- Petrokimia Gresik Luncurkan 54 Taruna Makmur ke Berbagai Daerah