Pengeluaran Ortu Siswa Sudah Besar, Jangan Dipungli
Sabtu, 08 Juli 2017 – 07:10 WIB
Memasuki ajaran baru, kata Ketua DPRD, biaya yang dkeluarkan orangtua sudah sangat besar. Terutama untuk membeli seragam, buku dan keperluan sekolah lainnya. Jangan sampai ditambah dengan biaya-biaya tidak jelas.
“Jika ada biaya-biaya tidak jelas, tentu sangat memberatkan orangtua. Ini akan menyebabkan efek yang kurang baik, sehingga minat untuk menyekolahkan anak mereka menjadi rendah,” ujar Arifidiar. (sai)
DPRD Sambas, Kalbar, menyoroti proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB).
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Kabid SMK di NTB Tertangkap Tangan Lakukan Pungli
- Kabid SMKN 3 NTB Ditangkap Polisi Terkait Pungli Proyek
- Bandingkan Sikap Prabowo dan Gibran soal PPDB Zonasi
- Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihilangkan, Mendikdasmen: Masih Pengkajian
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Ungkap Kebijakan PPDB, Tetap Sistem Zonasi?
- Gibran Bercerita tentang Suratnya yang Tidak Direspons Menteri