Pengembang Gim Kini Bisa Gunakan Data Google Maps
Minggu, 21 Juni 2020 – 03:05 WIB

Google Maps terbuka untuk pengembang gim. Foto: PC World
Lewat platform tersebut, developer game bisa melakukan hal-hal menarik seperti mentransformasi lokasi di dunia nyata, atau pusat keramaian yang ada di Maps ke dalam gimnya.
Selain itu, Google pun telah menambahkan banyak fitur ke platform Maps sejak peluncuran 2018. (mg9/jpnn)
Google mulai membuka platform Google Maps ke publik. Artinya pengembang gim bisa menggunakan data di peta digital ke dalam gim besutannya.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- SPC dan Google for Education Meluncurkan Classroom of the Future, Apa Itu?
- Sambut Mudik 2025, Google Maps Rilis Fitur Baru Soal Informasi KRL
- Google Search Menghadirkan Fitur Eksperimental AI Mode
- Google Menghadirkan Fitur Baru di Gemini, Simak Nih!
- Efisiensi Anggaran, Legislator PKB Usul Gedung DPR di Jakarta, Tak Pindah ke IKN
- Google Bersiap Merilis YouTube Premium Lite