Pengemudi Terpental dari Jalan Layang ke Kali Grogol Akhirnya Ditemukan, Kami Turut Berduka
Sabtu, 10 September 2022 – 15:51 WIB

Lokasi pencarian seorang pria lanjut usia berinisial W yang hilang di Kali Grogol, Jakarta Barat, Jumat (9/9/2022), usai terjatuh dari Jalan Layang Tol Dalam Kota karena ditabrak pengendara lain dari belakang. ANTARA/Walda Marison
Kantor SAR Jakarta yang mendapatkan informasi tersebut kemudian langsung menuju lokasi kejadian untuk melakukan proses pencarian.
Saat penyelaman, petugas juga menggunakan perangkat sonar genggam canggih untuk membantu menemukan orang hilang di dalam air (Aqua Eye) dan perangkat pencarian bawah air (Underwater Searching Device) di sekitar lokasi kejadian.
Hal itu dilakukan pada Jumat malam itu hingga dini hari, tetapi korban baru ditemukan pada Sabtu pagi. (antara/jpnn)
Pengemudi mobil yang terpental dari jalan layang Tol Dalam Kota (Dalkot), Jakarta Barat, ke Kali Grogol akhirnya ditemukan.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Asuransi Jasindo Mudik Bikin Arus Balik Lebih Aman & Nyaman
- Polisi Berlakukan Contraflow di Jalur Nagreg Menuju Bandung
- Golkar Aceh Mendukung Program PP AMPG untuk Bersihkan 444.000 Rumah Ibadah di Indonesia
- Arus Balik Lebaran, ASDP Imbau Pemudik Beli Tiket Sebelum ke Pelabuhan
- Warga Bojongsoang Geger Temuan Mayat Bayi di Tumpukan Sampah
- Soal Kebijakan Tarif Trump, Indonesia Diusulkan Dorong WTO Menyehatkan Perdagangan Global