Pengemudi yang Hajar Remaja di Medan Ternyata Komandan Satgas Partai Penguasa

Dari dalam mobil terlihat turun dua orang perempuan yang lalu masuk ke dalam mini market.
Tak lama, seorang pria menggunakan peci yang diduga pemilik sepeda motor keluar dari dalam minimarket. Pria itu terlihat berbicara dengan pengemudi mobil yang memakai baju warna putih itu.
Tidak diketahui pasti apa yang dibicarakan oleh keduanya.
Kemudian, pengemudi mobil itu terlihat mendekati pria tersebut. Dia langsung memukul pria itu berulang kali.
Tak hanya itu, dia juga sempat menendang pengendara sepeda motor itu. Namun, aksi itu terlihat tidak dibalas sama sekali oleh pengendara sepeda motor itu.
Tak lama, seorang karyawan di mini market itu terlihat keluar dan melerai keduanya. Atas kejadian itu, korban lalu membuat laporan ke Polrestabes Medan. (mcr22/jpnn)
Aswan mengatakan bahwa informasi yang beredar di media tidak sesuai dengan peristiwa yang terjadi.
Redaktur : Adil
Reporter : Finta Rahyuni
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Gibran Buat Konten Bonus Demografi, Deddy PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Oknum Dokter di Medan Tersangka Pencurian dengan Kekerasan, Begini Kejadiannya
- Dokter Spesialis Kulit dan Kelamin Jadi Tersangka Penganiayaan