Pengeroyok Prajurit TNI AL di Bekasi Masih Buron, Begini Kata Laksma Julius, Tegas
Minggu, 26 Juni 2022 – 16:02 WIB
"Dia harus bertanggung jawab terhadap warga sipil yang dianiaya," ujar Julius.
Sebelumnya, video sekelompok warga diduga mengeroyok seorang anggota TNI di depan sebuah minimarket, wilayah Jatiranggon, Kota Bekasi pada Rabu (22/6) sore itu viral di media sosial.
Video yang beredar memperlihatkan percekcokan antara warga dan anggota TNI itu dilerai warga setempat.
Dalam narasi yang beredar di media sosial, kejadian berawal saat seorang pria diduga hendak jadi korban pengeroyokan oleh warga.
Namun, anggota TNI yang melerai malah ikut diserang dan terkena pukulan. (cr1/jpnn)
Para pengeroyok seorang anggota TNI Angkatan Laut (AL) depan sebuah minimarket, wilayah Jatiranggon, Kota Bekasi masih diburu hingga kini, simak selengkapnya.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Pelaku Pengeroyokan Sopir Taksi Online di Tol Dalam Kota Jakarta Ditangkap
- Jimmy Tewas Bersimbah Darah, Polisi Langsung Antisipasi Carok Massal di Sampang
- Oknum Polisi Pembunuh Warga di Cilegon Tersangka, Sahroni: PTDH Sekalian
- Ini Alasan Polisi Periksa Jefri Nichol Terkait Kasus Dugaan Pengeroyokan
- Jefri Nichol Diperiksa Sebagai Saksi Kasus Dugaan Pengeroyokan
- Dua Pelaku Pengeroyokan Arya Ditangkap, Wanita Berinisial MP Terancam Jadi Tersangka