Penggalangan Dana untuk Indra Bekti Menuai Pro Kontra, Indy Barends: Jangan Memperkeruh Suasana
Jumat, 06 Januari 2023 – 21:05 WIB

Pembawa acara Indy Barends di Rumah Sakit Abdi Waluyo, Menteng, Jakarta Pusat, Kamis (29/12). Foto: Firda Junita/JPNN.com
Sebelumnya, Indra Bekti dilarikan ke Rumah Sakit Abdi Waluyo setelah ditemukan tak sadarkan diri di toilet tempatnya siaran.
Baca Juga:
Pasalnya, dia mengalami pecah pembuluh darah di kepala.
Indra Bekti pun telah menjalani serangkaian operasi. Hingga kini, dia masih menjalani perawatan di rumah sakit. (mcr7/jpnn)
Pembawa acara Indy Barends akhirnya angkat suara soal pro dan kontra penggalangan dana untuk Indra Bekti.
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Suasana Rumah Duka Titiek Puspa, 2 Selebritas Ini Tiba Melayat Lebih Awal
- Indra Bekti Berniat Badal Umrah untuk Mendiang Ibu Sambung
- Ibu Sambung Meninggal Dunia, Indra Bekti Ungkap Kondisi Terakhir
- 3 Berita Artis Terheboh: Ririn Dwi Ariyanti Diberi Cincin, Indra Bekti Berduka
- Kesedihan Indra Bekti Setelah Kepergian Ibu Sambung
- Indra Bekti Kenang Momen Kedekatan Mendiang Ibu Sambungnya dengan Aldilla Jelita