Pengganti Dirut Mandiri Masih Dari Internal
Rabu, 06 Maret 2013 – 15:07 WIB

Pengganti Dirut Mandiri Masih Dari Internal
JAKARTA-- Direktur Utama Bank Mandiri Zulkifli Zaini tak mau komentar banyak terkait masa jabatannya yang sebentar lagi akan berakhir, yakni 1 April 2013. Lebih lanjut, Dahlan berujar bahwa dirinya lebih menginginkan orang yang meniti karier dari bawah. "Saya ingin ada orang yang napak karier dari bawah. Lagian kalau calonnya dari dalam (Mandiri-red) kan enggak ada penilaian lain, karena memang dari situ (Mandiri-red)," tutup mantan wartawan ini. (chi/jpnn)
"Soal pergantian dirut saya tidak ada komentar, saya serahkan ke pemegang saham," ucap Zulkifli disela-sela acara peresmian gardu khusus e-tollpass di gerbang tol Kapuk, Jakarta, Rabu (6/3).
Baca Juga:
Di tempat yang sama, Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan mengisyaratkan pengganti Zulkifli tak lain masih dalam satu naungan. "Pengganti Dirut Mandiri, akan dari dalam Mandiri. Saya kalau tidak sangat terpaksa sekali, baru akan mengambil calon dari luar Bank Mandiri. Misalnya karena ada masalah korporasi," papar pria yang kerap mengenakan sepatu kets ini, tanpa menyebut siapa nama calon pengganti dirut Mandiri yang dimaksud.
Baca Juga:
JAKARTA-- Direktur Utama Bank Mandiri Zulkifli Zaini tak mau komentar banyak terkait masa jabatannya yang sebentar lagi akan berakhir, yakni 1 April
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Master Bagasi dan Kemlu RI Perkuat Kolaborasi Nusantara Wave
- Jelang Lebaran, Pertamina Tindak Tegas SPBU Nakal demi Utamakan Layanan Masyarakat
- KHDJH Jadi Wujud Nyata Anak Muda Berdaya di Industri Fesyen Muslim Lokal Bersama Shopee
- Hypefast Bagikan Tips agar Brand Kecantikan Lokal Tidak Gulung Tikar
- PNM Mercusiar, Perkuat Sinergi untuk Pemberdayaan Ekonomi
- Medela Potentia Bersiap IPO, Cek Jadwalnya