Pengguna Kereta Api Menurun
Tiket Arus Balik Habis Hingga Tanggal 19/9
Senin, 13 September 2010 – 09:58 WIB

Pengguna Kereta Api Menurun
“Namun demikian, jumlah penumpang yang menggunakan kereta api termasuk di Stasiun Kejaksan masih cukup tinggi, meski ada penurunan,” ungkap dia.Tingginya jumlah masyarakat yang menggunakan jasa kereta api melalui Stasiun Kejakasan, terlihat dari telah habisnya tiket hingga tanggal 19 September mendatang yang dibeli melalui pemesanan. Meski demikian, pihaknya masih menjual tiket pada hari pemberangkatan masing-masing untuk kuota satu gerbong kereta.
Berdasarkan data yang ada di Stasiun Kejaksan, bila pada tahun 2009 jumlah pengguna kereta pada hari H+1 mencapai 6.290 orang, maka pada tahun 2010 hanya 2.781. Sedangkan bila pada H+2 tahun 2009 mencapai 7.231, maka pada tahun 2010 hanya 6.137. Untuk jumlah kumulatif penumpang kereta yang melalui stasiun Kejaksan yang dimulai pada H-10, H+2 Lebaran pada 2009 mencapai 39.883 sedangkan pada tahun 2010 hanya 34.560. (mam)
KEJAKSAN – Setiap mudik Lebaran Idul Fitri, salahsatu sarana transportasi favorit masyarakat adalah kereta api. Sehingga pada puncak arus mudik
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka