Pengguna Motor Listrik di Indonesia Harus Belajar dari Kasus Ini
Rabu, 20 April 2022 – 02:53 WIB
Beberapa dari mereka yang ditahan memiliki riwayat pencurian kecil-kecilan.
Ketika City Scoot, salah satu perusahaan berbagi skuter di Milan, melaporkan insiden pencurian baterai yang tinggi pada 2020.
Perusahaan melaporkan sekitar 600 baterai yang hilang, setara dengan sekitar 600.000 Euro dengan setiap paket baterai diperkirakan menelan biaya 1.000 Euro.
Mengingat peningkatan pesat dalam popularitas kendaraan listrik, serta integrasi teknologi pertukaran baterai, kemungkinan langkah-langkah tambahan perlu diambil untuk menjaga keselamatan dan keamanan paket baterai di kendaraan listrik. (rideapart/ant/jpnn)
Marak kasus pencurian baterai kendaraan listrik di Italia, ini bisa menjadi pelajaran bagi pengguna motor listrik di Indonesia
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Pakai Motor Listrik Bisa Hemat Rp 11 Juta dalam Setahun, Begini Simulasinya
- Gandeng Pengusaha Lokal, Tangkas Motor Listrik Ekspansi ke Jawa Timur
- Hadir dengan 2 Tipe, Motor Listrik Smoot Cocok Buat Ojol
- Husqvarna Pioneer, Motor Listrik 2 Alam
- Motor Listrik Pertama Royal Enfield Flying Flea Menawarkan Teknologi Canggih
- Electricity Connect 2024: Harapan Generasi Muda untuk Kemajuan Kendaraan Listrik Indonesia