Penggunaan Hape Dibatasi, Fokus Pemain Timnas U-16 Meningkat
Sabtu, 11 Agustus 2018 – 19:15 WIB
Tapi, kalau biasanya digunakan antara pukul 10.00-12.00 WIB, kali ini lebih cepat waktunya, dari jam 08.00-10.00 WIB.
Sebelumnya, Fakhri menegaskan bahwa dia memang memiliki aturan ketat soal gadget atau hape pemain. Mereka dilarang membawanya seharian, ada jam tertentu yang diperbolehkan.
"Ini untuk kebaikan pemain. Saya ingin mereka fokus," tandasnya.(dkk/jpnn)
Para penggawa Timnas Indonesia U-16 yang akan tampil di Piala AFF U-16 tak bisa berlama-lama dengan handphone mereka.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Jadwal SEA V League 2024: Timnas Indonesia Langsung Lawan Thailand di Laga Perdana
- Timnas U-19 Indonesia vs Thailand: Garuda Nusantara Terbang ke Podium Juara
- Final Piala AFF U-19, Ponaryo Sebut Peluang Menang Timnas U-19 Terbuka Lebar
- Timnas U-19 Indonesia vs Thailand: Garuda Nusantara Wajib Mewaspadai Ini
- Final Piala AFF 2024 Indonesia vs Thailand U19: Tuah dan Memori Indah
- Live Streaming Perempat Final Uber Cup 2024 Indonesia Vs Thailand, Cek Susunan Pemain