Penggusuran Permukiman Liar di Batam Rusuh, Anggota Brimob Terkena Anak Panah
Rabu, 05 Juli 2023 – 13:36 WIB
Di lokasi, tim gabungan polisi, TNI, dan Satpol PP juga mendapati sejumlah senjata tajam, yakni busur beserta anak panah, parang, dan kayu yang telah diberi paku yang diduga akan digunakan untuk menyerang pihak aparat.
Selain itu, petugas juga mengamankan sebanyak 14 orang yang diduga menjadi pemicu kericuhan warga di kawasan tersebut.
Petugas membawa belasan orang itu ke Polresta Barelang. (antara/jpnn)
Anggota Brimob Polda Kepri terkena anak panah saat mengamankan penggusuran permukiman liar di Batam.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Judi Online Kini Menyasar Komunitas Motor di Kepri
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- Menilik Peluang Menang Para Calon Wali Kota Batam Versi Survei Indikator Politik
- Pencinta Kuliner Merapat, Hotel di Batam Ini Hadirkan Dimsum All You Can Eat
- Ini Lho Isi Surat JAD soal Teror Bom Panci di Kampus Unpar, Cermati Kalimatnya
- Menyerang Brimob, Jaksa Agung Sedang Cuci Tangan di Kasus Timah dan Tom Lembong?