Penghasilan Pengemis Kalahkan Gaji Wako
Senin, 23 Mei 2011 – 05:34 WIB
Para pengemis itu dipulangkan dengan menggunakan kapal laut dari Pelabuhan Pontianak. Kendati demikian, lanjut Midji, sebelum kapal berangkat, ada pengemis yang tidak mau naik. Parahnya, pengemis itu, memilih naik pesawat salah satu maskapai penerbangan terbesar di Indonesia.
Baca Juga:
"Kita pulangkan 100 orang pengemis ke Jawa Timur. Kita surati Bupatinya. Ternyata mereka tidak mau naik kapal, tapi lebih memilih naik pesawat yang kita tahu cukup mahal dan mereka ada uang untuk itu," ungkap dia.
Lebih jauh Ketua DPC Partai Persatuan Pembangunan Kota Pontianak itu mengungkapkan, setelah para pengemis tersebut dipulangkan, jumlah peminta-minta di kota ini pun berkurang. Tapi, sampai saat ini Pemkot tidak henti-hentinya mencari calo atau koordinator para pengemis itu. Kuat dugaan para pengemis itu ada yang mengatur atau mengkoordinasikannya. Inilah biangnya yang harus diberantas.
Dia mengatakan, saat pengemis tertangkap saat razia, mereka tak sudi menyebutkan nama bos mereka. (ody/sam/jpnn)
PONTIANAK- Wali Kota Pontianak Sutarmidji pusing menghadapi maraknya pengemis yang beroperasi di wilayah kerjanya. Pernah dilakukan upaya memulangkan
BERITA TERKAIT
- 525 Honorer Lulus Seleksi PPPK 2024 Tahap I PPU, Segera Isi DRH & Kelengkapan Dokumen
- KPU-Bawaslu Beri Penghargaan kepada Irjen Iqbal yang Sukses Jaga Keamanan Pilkada Riau
- Sepekan Ada 2 Kasus Bunuh Diri di Aceh, Kedua Korban Tergantung di Pohon
- Gunung Semeru Erupsi Lagi Sabtu Pagi, Tinggi Kolom Letusan 600 Meter di Atas Puncak
- Gadis Asal Tasikmalaya yang Hilang Ditemukan di Brebes, Begini Ceritanya
- Bea Cukai Malang Menggagalkan Pengiriman 414.920 Batang Rokok Ilegal