Penghasilan Ratusan Ribu per Hari, Pengemis Nginap di Hotel
Minggu, 16 Desember 2018 – 10:49 WIB

Seorang pengemis yang beraksi di seputaran Kota Pangkalan Bun ditertibkan aparat penegak Perda. FOTO: SATPOL PP FOR KALTENG POS/JPNN
Tidak hanya di Kobar, para pengemis juga meminta-minta di Sampit dan Palangka Raya.
“Dia menginap di salah satu hotel melati dengan membayar dari sebagian jumlah hasil mengemisnya yang didapat per hari berkisar ratusan ribu rupiah," kata Majerum. (ala/abe/ctk)
Pengemis bernama Madani (76) kembali ditangkap Satpol PP Kotawaringin Barat (Kobar), Kalimantan Tengah, Kamis (13/12).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Satpol PP Tertibkan Badut dan Gelandangan di Kota Solok
- Sungguh Tega, Pasutri Ini Paksa 2 Anak Jadi Pengemis, Uangnya untuk Beli Narkoba
- Ahmad Sahroni Minta Polri Tertibkan Pengemis Gadungan seperti Ini
- Pengemis Pura-pura Buntung, Saat Mau Pipis, Ada Kakinya
- Ada yang Pernah Bertemu dengan Pengemis Berkaki Buntung Ini? Jangan Kaget, Ya
- Partai Kaipang