Pengikut Aliran Menyimpang Disyahadatkan
Keputusan Bupati, MUI dan Polres
Rabu, 06 Oktober 2010 – 09:41 WIB

Pengikut Aliran Menyimpang Disyahadatkan
“Ketua aliran itu akan kami panggil kembali untuk dimintai keterangan, saat menjalani proses siding di MPU baru-baru ini, dia bersama sejumlah pengikutnya sudah taubat. Namun, warga masih menemukan dua berkas ditempat prakteknya dikawasan pedalaman. Barang bukti tersebut, akan kami pelajari kembali terlebih dahulu,” jelas Drs Tgk H Jamaluddin, sambil memperlihatkan bukti itu.
Baca Juga:
Ketua MPU Bireuen menambahkan, karena sejumlah orang itu tidak berani kembali ke desa masing-masing, guna penanganan lebih lanjut rencananya mereka mau dibawa ke pesantren untuk dibina kembali, dengan harapan bisa kembali kejalan yang benar. (rah)
BIREUEN- Puluhan pengikut aliran menyimpang, Selasa (5/10), disyahadatkan Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Bireuen. “Iya benar ada
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka
- Gunung Marapi Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter