Pengikut Aliran Sesat Diserbu Warga
Selasa, 04 September 2012 – 16:20 WIB

Pengikut Aliran Sesat Diserbu Warga
Baca Juga:
Puluhan personil Polisi berpakaian lengkap mulai membuat pagar betis di depan pintu Kantor Darmawanita. Mobil Reo dirapatkan pas pada pintu kantor tersebut. Massa yang sadar kalau 21 pengikut Laduni akan dievakuasi keluar kantor pun mulai menumpuk pada bagian depan kantor.
Belum lagi habis, pengikut Laduni diangkut petugas, lemparan batu dari massa dilakukan secara bertubi-tubi ke arah truk. Kosentrasi massa kala itu, merapat diri ke Mobil Reo untuk memukul pengikut aliran itu.
Polisi terpaksa mengeluarkan belasan kali tembakan ke udara, guna memecahkan kerumunan massa. Namun massa yang tersulut emosinya seakan tak merespon gertakan suara senjata polisi itu, hingga petugas melepaskan tembakan gas air mata. Kerumunan massa akhirnya buyar. Mobil Reo melihat ruang untuk jalan, langsung melanjutkan kendaraannya.
MEULABOH-- Pertemuan lanjutan Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) dan pengikut Laduni di Kantor Darmawanita Kecamatan Kaway XVI, Kabupaten Aceh Barat,
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku