Pengin Bonek Cepat Pulang, Pemkot Sediakan Puluhan Bus
Senin, 09 Januari 2017 – 11:01 WIB

Bonek di Gor Padjadjaran, Bandung. Foto: Amjad/JPNN
Jumlah tersebut untuk seluruh bus bonek agar pemulangan dilakukan dengan tertib. Diakui olehnya, ada beberapa bonek yang sudah pulang terlebih dahulu. Mereka menggunakan ongkos masing-masing.
”Yang lebih memilih pulang sendiri silangkan. Untuk yang sudah memegang tiket kereta api sudah pulang terlebih dahulu,” ungkapnya.
Pihaknya menghimbau, para bonek bisa pulang dengan tertib dan menjaga kondusifitas di Kota Bandung. ”Diharapkan tidak mengganggu kenyamanan penduduk Kota Bandung,” jelasnya. (nit/dil/jpnn)
Pemerintah Kota Bandung memfasilitasi kepulangan bonek ke Surabaya. Sebanyak 20 kendaraan ditambah 19 bus dari Polrestabes Kota Bandung digunakan
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Wamen Veronica Tan Minta Dokter Cabul Priguna Dihukum Maksimal
- Motor vs Mobil di Jalan AH Nasution Bandung, Wildan Prayoga Tewas di Tempat
- Sopir Adu Banteng dengan Bus Rombongan Bonek Akhirnya Tewas
- Polisi Tes Urine Sopir BR-V Tabrak Bus Bonek di Tol Pekalongan
- Bus Rombongan Bonek Kecelakaan vs Mobil Lawan Arah di Tol Pekalongan, 1 Orang Tewas
- Peserta PPDS Diduga Perkosa Pasien, Anggota DPR Minta STR dan SIP Pelaku Dicabut