Pengin UMKM Naik Kelas, Rembuk Pagi Deklarasi Dukung Prabowo-Gibran
Kamis, 18 Januari 2024 – 06:04 WIB

Relawan UMKM Prabowo-Gibran (Rembuk Pagi) mendeklarasikan dukungan untuk paslon capres-cawapres nomor urut 2 Prabowo-Gibran di Kertanegara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Rabu (17/1). Foto: source for JPNN.com
"Permodalan dengan bunga yang sangat rendah. Karena, permodalan ini satu hal yang menjadi masalah teman-teman UMKM," katanya.
Kedua, memperkuat jaringan marketing dan membuka pasar untuk produk UMKM yang lebih luas. Ketiga, memperbaiki desain produk. Keempat, memperkuat jaringan digital marketing.
"Empat langkah inilah yang akan diupayakan oleh Pak Prabowo dan Mas Gibran untuk mempercepat bangkitnya UMKM di Indonesia. Ini konsep yang jelas karena beliau pelaku," kata Ali.(mcr8/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Relawan UMKM Prabowo-Gibran (Rembuk Pagi) mendukung pasangan capres-cawapres nomor urut 2 lantaran pengin UMKM naik kelas
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Papua dan Ujian Prabowo - Gibran
- BAZNAS Promosikan Produk Kue UMKM Sebagai Hampers Ramadan Favorit
- Gandeng UMKM, Pelindo Solusi Logistik Tebar Keberkahan di Ramadan
- Nippon Paint Percantik Tampilan Ratusan Gerobak UMKM
- Evaluasi Semester I Pemerintahan Prabowo – Gibran, Panca Pratama: Publik Merasa Puas
- Mendunia, Herco Digital Raih Penghargaan di Asia Tenggara