Pengiriman 98 Calon Pekerja Migran Ilegal Digagalkan

Pengiriman 98 Calon Pekerja Migran Ilegal Digagalkan
Petugas mengidentifikasi pekerja migran ilegal. Foto: for JPNN.com

Beberapab korban mengaku tidak bisa berbuat banyak atas kondisi yang mereka alami. Hal ini disebabkan seluruh dokumen pribadi seperti KTP, paspor, visa termasuk tiket dipegang pihak perusahaan penyalur.

Untuk kepentingan pemeriksaan, tim gabungan melakukan pemeriksaan terhadap seluruh korban serta pihak pengelola balai latihan kerja teraebut. (kda/jpnn)


Sebanayk 81 orang dijanjikan bekerja ke Arab Saudi, sementara 17 lainnya akan dikirim ke Malaysia, Taiwan, Singapura dan Hong Kong.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News