Pengumuman, Akses Tol Padaleunyi KM 149 Ditutup Malam Ini
Senin, 01 Januari 2024 – 15:08 WIB
Corporate Communication and Community Development Group Head Jasa Marga Lisye Octaviana menyampaikan, angka tersebut merupakan angka kumulatif arus lalu lintas (lalin) dari empat Gerbang Tol (GT) Barrier/Utama, yaitu GT Cikupa (menuju arah Merak), GT Ciawi (menuju arah Puncak), dan GT Cikampek Utama (menuju arah Trans Jawa) dan GT Kalihurip Utama (menuju arah Bandung).
Jika dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu jelang tahun baru 2023, total volume lalin ini meningkat 8,78 persen atau 346.512 kendaraan. (Antara/jpnn)
PT Jasa Marga Tbk mengumumkan akan menutup sementara akses keluar/masuk kilometer (km) 149 Tol Padaleunyi pada Senin (1/1) malam.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Tol Cipularang KM 92 Arah Jakarta Tertutup Imbas Kecelakaan Beruntun
- Kecelakaan Beruntun di Tol Cipularang, 10 Kendaraan Ringsek
- Kata Pj Wali Kota Bandung soal Progres Pembangunan Exit Tol KM 149 Gedebage
- Semen Hijau SIG Dukung Kementerian PUPR Mempercepat Pembangunan Infrastruktur Berkelanjutan
- Ford Ranger dan Truk Tabrakan di Tol Pekanbaru, Tauke Sawit dan Datuk di Kampar Tewas
- Kementerian PUPR Fokus Benahi Rumput dan Pencahayaan di Stadion GBLA