Pengumuman! Harga Rokok Bakal Naik 30 Persen

Industri pengolahan tembakau di Jawa Timur saat ini mengalami penurunan produksi 14,44 persen.
’’Pangsa pasar rokok di Jatim mengalami penurunan sebesar satu persen. Ini salah satunya merupakan imbas kenaikan tarif cukai rata-rata tahun ini yang naik sekitar 15 persen,” ungkapnya.
Sementara itu, secara nasional, industri hasil tembakau mengalami penurunan pangsa pasar sebesar 1,2 persen sampai triwulan ketiga tahun ini.
Total, produksi rokok nasional sampai triwulan ketiga tahun ini mencapai 229,7 miliar batang.
Angka tersebut mengalami penurunan ketimbang produksi rokok pada periode yang sama tahun lalu, yakni 232,5 miliar batang.
Penurunan paling tajam di SKT dengan total produksi 43,71 miliar batang sampai triwulan ketiga 2015 menjadi 40,87 miliar batang di periode yang sama tahun ini. (vir/c20/noe/jos/jpnn)
SURABAYA – Harga rokok di Jawa Timur akan naik signifikan. Pasalnya, para pelaku industri rokok sudah berancang-ancang menaikkan harga jual
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Penerbitan Standar Pelayanan Produk PSAT
- Wamen Viva Yoga Dorong Kawasan Transmigrasi Berkontribusi dalam Swasembada Pangan
- PropertyGuru Indonesia Property Awards ke-11 Diluncurkan
- Nawakara Hadirkan Perlindungan Risiko Bisnis Lewat Solusi Keamanan Terintegrasi
- Update Harga Emas Antam Hari Ini, Jumat 18 April, Turun
- Harga Emas Antam, UBS, dan Galeri24 Hari Ini Naik Tajam, Berikut Perinciannya