Pengungkapan Kematian Brigadir J Makin Terang, dari Sini Melihatnya
Kamis, 21 Juli 2022 – 21:34 WIB
Tadinya, dia khawatir penuntasan kasus baku tembak itu menjadi tersendat apabila autopsi ulang tidak dilakukan.
"Keluarganya minta (diautopsi, red) dan polisi setuju. Itu untuk kepentingan penegakan hukum dilakukan autopsi ulang," ungkap pendiri Serikat Pengacara Indonesia (SPI) itu.
Menurut Trimedya, publik harus mengawal pengusutan kasus baku tembak di rumah Ferdy Sambo setelah dua indikasi terangnya pengungkapannya.
"Saya selalu bilang, karena sudah makin terang seperti ini, kita harus kawal tim khusus ini bekerja," ujar dia. (ast/jpnn)
Politikus PDIP Trimedya melihat dua hal ini menandakan pengungkapan kasus kematian Brigadir J dalam baku tembak di rumah Irjen Ferdy Sambo makin terang.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Jadi Ormas Keagamaan Terbesar Ketiga, HKBP Setia Melayani dan Menyejahterakan Masyarakat
- Sempat Dicopot Gegara Kasus Sambo, Kombes Budhi Kini Dapat Promosi Bintang
- Kapolri Tunjuk Irjen Pol Andi Rian R Djajadi Sebagai Kapolda Sumsel
- Dunia Hari Ini: Baku Tembak di Papua Menewaskan Puluhan Jiwa
- Eksaminasi Kasus Vina & Eky: Reza Singgung Nasib Ferdy Sambo, Bandingkan dengan Iptu Rudiana
- Makam Afif Maulana Dibongkar, Dokter Forensik Kumpulkan 19 Sampel untuk Autopsi Ulang