Pengungsi Butuh 30 Ribu Tenda
Kabisat, Oxfam GB dan INDOPOS Peduli Bagikan 2450 Buah
Rabu, 07 Oktober 2009 – 12:35 WIB

LANGSUNG- Relawan gabungan dari Indopos Peduli, Oxfam GB dan Kabisat Indonesia saat menyerahkan bantuan paket balita, tenda dan alat MCK kepada pengungsi di Sungai Sariak, VII Koto, Pariaman. Foto: Afoez/JPNN
"Estimasi kami masih sekitar 30 hingga 40 ribu tenda lagi. Sebuah NGO asing malah memperkirakan 80 ribu tenda diperlukan agar semua pengungsi mendapatkan perlindungan sementara," kata Jajang Fadli.
Baca Juga:
Ditambahkan, selain memberikan tenda plastik, Kabisat Indonesia, Oxfam GB dan INDOPOS Peduli juga mendistribusikan berbagai peralatan mandi Cuci Kakus (MCK).
"Kami juga mendistribusikan berbagai kebutuhan MCK berupa Sabun, Shampo, bedak dan lainnya. Ada juga paket untuk kebutuhan anak-anak dan balita yang merupakan sumbangan dari PT Kimberly Clark Indonesia, selaku pemegang merk Hugges," tambahnya.(fuz/JPNN)
PADANG- Luasnya areal pemukiman penduduk yang menjadi korban gempa di Sumatera Barat membuat kebutuhan tenda bagi pengungsi sangat banyak. Berdasarkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin