Pengungsi Merapi Kekurangan 3 ribu Selimut
Jumat, 29 Oktober 2010 – 05:15 WIB
Sementara itu Kasi Potensi pada Kantor Kesatuan Bangsa Politik dan Lingkungan Masyarakat (Kesbangpolinmas) Joko Roekminto mengatakan, Satkorlak PB telah membagikan sekitar 1000 selimut kepada pengungsi. Dia mengakui belum semua pengungsi mendapatkan, karena pasokan selimut memang sudah habis.
Baca Juga:
"Kami masih kekuragan sekitar 3000 selimut. Memang banyak yang mengeluh kepada petugas tentang masalah ini. Kami akan berusaha untuk mencukupi kebutuhan tersebut dengan meggunakan dana tak terduga (DTT)," ujarnya.
Dia berharap bagi masyarakat yang ingin memberi batuan untuk mengirim kebutuhan mendasar pengungsi. Salah satunya selimut tersebut, selain itu biscuit juga masih dibutuhkan untuk menjadi pendamping makanan selain makan nasi dan mie instan.
"Kami masih terus koordinasi dengan intansi yang tergabung dalam Satkorlak PB. Sehingga masalah yang dihadapai pegungsi dapat tercukupi. Yang jelas dalam menangani ribuan pengungsi kami sudah bekerja secara maksimal. Berbagai pihak yang dapat diajak kerjasama telah dihubungi," tambahnya.
KLATEN - Setelah dua hari berada di Barak Pengungsian berbagai keluhan mulai sampaikan ribuan pengungsi. Terutama lokasi pengungsian yang kurang
BERITA TERKAIT
- Seorang Anggota KKB Ditembak Mati, Iptu Tomi Tergelincir dan Hanyut
- Gerak Cepat, Kemensos Salurkan Bantuan Korban Banjir Makassar
- Kritikus Seni Ungkap Lukisan Yos Suprapto Sempat Dilihat Kurator dan Tak Dipermasalahkan
- ASDP Beri Kejutan Manis Bagi Para Ibu di atas KMP Sebuku
- Honorer Non-Database BKN TMS Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2 Minta Kesempatan Kedua
- Advokat Andry Christian Merespons Pernyataan Pengacara Pendeta Gilbert