Pengusaha Dorong Pemerintah Terapkan Sistem Smart Port
Kamis, 21 September 2017 – 13:07 WIB
"Kalau di daerah lain sudah bisa diterapkan, kenapa di Batam yang sudah FTZ justru belum diterapkan. Kita berharap usulan dari pengusaha ini bisa diterapkan," katanya.
Menurutnya, sudah saatnya menghidupkan dan membangkitkan kembali industri di Batam. Salahsatunya dengan dukungan dari infrastruktur canggih yang bisa mempemudah investasi.
Sementara itu Direktur Humas dan Promosi BP Batam Purnomo Andiantono belum mau berkomentar mengenai usulan dari pengusaha ini. Dia mengaku belum tahu mengenai smart port yang dimaksud. Dan dia belum mengetahui apakah pengusaha dan BP Batam sudah pernah membicarakan hal ini. "Saya cek dulu ya," katanya. (ian)
Pemerintah sangat menginginkan Kota Batam, Kepulauan Riau, dapat bersaing dengan dua negara tetangganya, Singapura dan Malaysia.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- Menilik Peluang Menang Para Calon Wali Kota Batam Versi Survei Indikator Politik
- Pencinta Kuliner Merapat, Hotel di Batam Ini Hadirkan Dimsum All You Can Eat
- Aliansi Mahasiswa di Batam Laporkan Amsakar Achmad ke Bareskrim Polri, Ini Masalahnya
- Polda Riau Buru Wanita Pemasok Pakaian Bekas di Batam dan Sumatra
- Gudang Barang Bekas Ilegal di Batam Digerebek, Polisi Buru Pemasok