Pengusaha Keluhkan Kelangkaan Semen
Harga Eceran Rp 75 Ribu, Pembeli Harus Pesan Duluan
Sabtu, 07 Januari 2012 – 23:26 WIB

Pengusaha Keluhkan Kelangkaan Semen
Baca Juga:
Menurutnya, kelangkaan semen sangat menghambat proses pembangunan. Karena rata-rata kegiatan pembangunan menggunakan bahan dasar semen. Selain itu, kondisi ini juga sangat merugikan bagi kalangan pelaku usaha, terutama di bidang konstruksi.
Dia mencontohkan, rekan salah satu kontraktor yang melaksananakan kegiatan pembangunan salah satu sekolah di Tarakan. Target pembangunan yang seharusnya selesai dalam bulan ini, terhambat karena bahan material yang tidak ada. Terutama semen. “Ini jelas sangat merugikan. Tak hanya pengusaha, tapi juga pemerintah,” imbuhnya.
Dalam kesempatan itu, Maxi menyesalkan pihak Dinas Perindustrian, Perdagangan dan Koperasi (Disperindagkop) Kota Tarakan, yang tidak mengikutsertakan pihak pengusaha saat melakukan razia beberapa hari lalu. Padahal menurutnya, selaku pengusaha juga perlu tahu kebenaran secara langsung di lapangan.
TARAKAN - Kelangkaan bahan bangunan berupa semen benar-benar terjadi di Tarakan, Provinsi Kalimantan Timur. Pantauan Radar Tarakan (JPNN Group) di
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang