Penilaian Sekjen MUI tentang Gus Sholah
Senin, 03 Februari 2020 – 18:11 WIB

Majelis Ulama Indonesia (MUI). Foto: dokumen JPNN.Com
Sebelumnya Gus Sholah meninggal dunia di Rumah Sakit Harapan Kita, Minggu (2/2) pukul 20.59 WIB. Selanjutnya, cucu tokoh pendiri NU KH Hasyim Asy'ari itu dimakamkan di dekat pusara KH Abdurrahman Wahid di Kompleks Permakaman Keluarga Pesantren Tebuireng, Jombang, Senin (3/2).(mg10/jpnn)
Sekretaris Jenderal MUI Anwar Abbas menyebut wafatnya KH Salahuddin Wahid merupakan kehilangan besar bagi Indonesia dan umat Islam.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Ketua MUI Ajak Umat Islam Tetap Memiliki Integritas Seusai Ramadan
- BAZNAS, MUI, dan Kemenbud Gelar Nobar Film Peraih Oscar No Other Land
- Solidaritas untuk Palestina, PMII Serukan Boikot 25 Merek Terafiliasi Israel
- Massa Tolak Promosi LGBT Demo di Kantor MUI
- Sertifikasi Halal Dianggap Mahal dan Lama, Ini Jawaban LPH LPPOM
- Akademisi Ajak Masyarakat Cermat Ajakan Boikot Beragendakan Persaingan Bisnis