Penimbunan Laut Picu Banjir
Jumat, 21 Desember 2012 – 02:03 WIB
MAKASSAR -- Penolakan terhadap rencana pemerintah kota Makassar menggandeng investor melakukan reklamasi di kawasan pesisir terus ditentang. Setelah dewan, kini giliran aktivis lingkungan yang keberatan. Pemkot kata Zulkarnaen harus memikirkan bagaimana dampak dari penimbunan yang akan dilakukan nanti. Misalnya dampak ekologi, dampak ekonomi bagi warga pesisir serta bagaimana ruang terbuka hijau di kawasan tersebut pasca penimbunan.
Aktivis lingkungan dari Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) Sulsel dan Forum Studi Energi dan Lingkungan (Fosil) menyerukan agar pemerintah kota Makassar melakukan kajian secara mendalan sebelum melakukan penimbunan laut atau reklamasi di kawasan pesisir Makassar.
Baca Juga:
Direktur Walhi Sulsel, Zulkarnaen Yusuf menegaskan untuk melakukan pengembangan di kawasan pesisir, Pemkot Makassar harus melakukan kajian mendalam yang melibatkan semua stakeholder.
Baca Juga:
MAKASSAR -- Penolakan terhadap rencana pemerintah kota Makassar menggandeng investor melakukan reklamasi di kawasan pesisir terus ditentang. Setelah
BERITA TERKAIT
- Kasus Seleksi PPPK 2024, Kecerdikan Dinas soal Surat Keterangan Kerja Honorer
- Soal Perpanjangan Kontrak Ribuan Pegawai Non-ASN, Pak Alim Sanjaya Berikan Penjelasan Begini
- Pos TNI dan Polri Diberondong Peluru KKB, Seorang Warga Sipil Tewas
- Pemprov Jateng Salurkan 10 Ton Beras Cadangan Pangan
- Telah Mempermalukan Polri, Bripda Wahyu Dipecat Tak Terhormat, Lihat Coretan Itu
- Berantas Judi Online Ditreskrimsus Polda Riau Tangkap 16 Tersangka