Peningkatan Status Gunung Merapi, Slamet dan Bromo tak Berkaitan

jpnn.com - JAKARTA -- Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mengumumkan adanya peningkatan aktivitas sejumlah gunung di Indonesia.
Tiga di antaranya adalah Gunung Slamet (Jawa Tengah), Gunung Merapi (Jawa Tengah, Yogyakarta) dan Gunung Bromo (Jawa Timur).
"Peningkatan aktivitas gunung api saat ini yang hampir bersamaan di Gunung Slamet, Merapi dan Bromo tidak ada kaitan satu sama lain," kata Kepala Pusat Data Informasi dan Humas BNPB Sutopo Purwo Nugroho dalam keterangannya, Rabu (30/4).
Sutopo juga mengungkapkan, dari 127 gunung api aktif di Indonesia saat ini 4 berstatus Siaga dan 20 status Waspada. Peningkatan status dimaksudkan unt keselamatan penduduk.
"Empat gunung api status siaga adalah Gunung Slamet, Sinabung, Karangetang, dan Lokon," ujar Sutopo. (abu/jpnn)
JAKARTA -- Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mengumumkan adanya peningkatan aktivitas sejumlah gunung di Indonesia. Tiga di antaranya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Pastikan Dana Haji Aman, Kepala BPKH: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun