Penjahat Gagal Beraksi di Restoran Gara-gara tak Cepat Pesan Makanan
Minggu, 28 Februari 2016 – 20:50 WIB

Penjahat tertangkap. Foto: ilustrasi.dok.JPNN
Selanjutnya, kedua tersangka diserahkan ke petugas Polsek Kedawung yang tiba di TKP dan menggelandangnya ke mapolsek beserta barang buktinya.
Panit I Reskrim Polsek Kedawung Ipda Omang Suparman, menduga kedua tersangka merupakan sindikat pencuri tas jaringan antarkota.
“Keduanya sudah kita tahan. Selanjutnya, kasusnya masih dikembangkan untuk mencari tahu apakah para tersangka juga pernah beraksi di tempat lain,” ujarnya. (dri/yuz/JPNN)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pelaku Mutilasi Sang Kekasih yang Sedang Hamil Diancam Hukuman Mati
- Pencuri Motor Mahasiswa di Ogan Ilir Diringkus Polisi
- Begini Kata Polisi soal Hasil Tes Psikologi dan Puslabfor Dokter Priguna
- Polisi Buton yang Ditusuk Warga Korban Salah Sasaran
- Cekcok Antar-Debt Collector Berujung Pengeroyokan di Pekanbaru
- Dengar Ada Mahasiswi Mandi, Dokter MAES Berbuat Nekat, Terjadilah