Penjara Seumur Hidup Jerat WNI asal Sulsel
Mengaku Salah Tangkap di Taiwan
Jumat, 04 November 2011 – 07:34 WIB
Kapten kapal memanggil Fitter. Mendengar itu, Tajuddin terbangun. Ia bermaksud menanyakan Fitter yang mana dicari. Soalnya, dalam kapal tersebut ada dua orang pada jabatan Fitter.
Sebagai lelaki Bugis, Tajuddin sudah terbiasa menolong siapa saja yang seharusnya dia tolong. Ia bermaksud membantu orang yang mencari Fitter. Namun, keinginan tulus Tajuddin justru menjeratnya ke jeruji besi. Kini, ia harus menjalani penjara seumur hidup. Polisi menangkapnya, padahal, menurut Tajuddin, Fitter yang dicari saat itu, bukan dirinya. Polisi salah tangkap, tapi Tajuddin tidak berdaya. (jpnn)
TAIWAN - Di balik dinginnya tembok Taipei Prison, seorang laki-laki asal Maros Sulawesi Selatan, H. Tajuddin Bin Ride hanya bisa meringis. Sudah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BPK Dorong Tata Kelola Pendanaan Iklim yang Transparan dan Efektif
- Hubungan Presiden dan Wapres Filipina Retak, Beredar Isu Ancaman Pembunuhan
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan