Penjegalan Khofifah Senasib dengan Gus Dur
Selasa, 16 Juli 2013 – 12:21 WIB

Penjegalan Khofifah Senasib dengan Gus Dur
JAKARTA – Partai Kebangkitan Bangsa menilai tidak lolosnya pasangan bakal calon gubernur dan wakil gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa - Herman S Sumawiredja sama seperti penjegalan KH Abdurahman Wahid (Gus Dur) pada pemilihan presiden lalu. “Atau mungkin memang benar ada yang main politik kayu dengan mengganggu partai-partai pengusung dan mengkondisikan KPUD, kita perlu melihat secara komprehensif dulu, baru nanti mengambil langkah lanjut," tuturnya.
“Keadaan ini mengingatkan kita pada pola politik kayu saat Gus Dur dijegal jadi capres dan PKB sebagai kaki politik NU diobrak-abrik dan dilumpuhkan hingga turun hampir 70 persen pada pemilu lalu," kata Ketua DPP PKB, Muamir M. Syam, Selasa (16/7), dalam siaran persnya.
Menurutnya, bila benar ada politik yang kurang baik dengan mengganggu partai-partai pengusung Khofifah, sehingga tidak memenuhi syarat pencalonan maka hal tersebut akan mencederai arti dan makna demokrasi.
Baca Juga:
JAKARTA – Partai Kebangkitan Bangsa menilai tidak lolosnya pasangan bakal calon gubernur dan wakil gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa
BERITA TERKAIT
- Menteri PKP Maruarar Sirait Segera Selesaikan Polemik Meikarta
- Hakim dan Pengacara Terlibat Suap Rp 60 Miliar Pantas Dihukum Berat
- ART Sebut Kejagung Hadapi 2 Lawan saat Menangani Perkara, Satunya Buzzer
- Fee Proyek 10 Persen Terungkap di Sidang Mbak Ita, Apa Peran Iswar Aminuddin?
- Paus Fransiskus Wafat, David Herson: Kita Kehilangan Tokoh Perdamaian Dunia
- Seorang Pria di Palu Divonis Penjara 1 Tahun 5 Bulan Gegara Gadaikan Mobil Kredit