Penjelasan Ahmad Dhani Soal Simbol Illuminati di Cover Album Dewa 19
Rabu, 29 Januari 2020 – 15:53 WIB

Dewa 19 Reunion. Foto: Instagram/Arilasso
Oleh sebab itu, Ahmad Dhani menegaskan bahwa isi di dalam video tentang tuduhan Dewa 19 menyebarkan agama Yahudi yang smepat viral adalah hoaks alias bohong. Sehingga dia meminta publik tidak lagi menonton video tersebut karena menurutnya dibuat dengan mencocok-cocokan konten yang dianggap berbau Yahudi.
"Karena video itu kontennya semua hoaks semua. Mereka membuat video itu dengan basic ilmu cocoklogi dan akhirnya menjadi kelirumologi. Jadi hampir 100 persen konten dalam video Dewa Yahudi itu hoaks semua," imbuh Ahmad Dhani. (mg3/jpnn)
Gegara simbol illuminati, Ahmad Dhani dan Dewa 19 sempat dituduh menyebarkan agama Yahudi.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Kenang Titiek Puspa, Ahmad Dhani: Dewinya Komposer, Belum Ada yang Seperti Beliau
- Ahmad Dhani Kenang Momen Terakhir Bersama Titiek Puspa, Ungkap Fakta Ini
- Soal Pertemuan Prabowo & Megawati, Begini Respons Ahmad Dhani
- Dituding Maling oleh Ahmad Dhani, Judika Buka Suara
- Ide Gila Ahmad Dhani Mencari Bibit Pesepak Bola Unggul Pernah Dicoba di China
- 3 Berita Artis Terheboh: Ahmad Dhani Sindir Agnez Mo, Ayu Dewi Berduka