Penjelasan Jaksa Agung Tentang Penemuan 12 Jasad Pria Dalam Truk Curian
Minggu, 24 Mei 2020 – 15:38 WIB
jpnn.com, MEXICO CITY - Otoritas Meksiko mengatakan pada Sabtu (23/5) bahwa pihaknya sedang menyelidiki 12 jasad pria, yang ditemukan dengan luka tembak, di dalam sebuah truk curian yang ditinggalkan di Negara Bagian Michoacan.
Jaksa agung Negara Bagian Michoacan melalui pernyataannya menyebutkan jenazah para pria, yang belum diidentifikasi tersebut, ditemukan di Kota San Lucas, lokasi tiga perbatasan negara bagian
Menurut otoritas, truk tersebut dilaporkan dicuri tahun lalu di Mexico City.(reuters/Antara/jpnn)
Jenazah para pria, yang belum diidentifikasi tersebut, ditemukan di Kota San Lucas, lokasi tiga perbatasan negara bagian.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Gagal di Kasus Timah, Kejagung Jangan Cari Pengalihan Isu dengan Menumbalkan Polri
- Kasus Tom Lembong, Komisi III Tak Ingin Diproses karena Pesanan
- Menyerang Brimob, Jaksa Agung Sedang Cuci Tangan di Kasus Timah dan Tom Lembong?
- Bantah Pengepungan Kejagung, Dankorbrimob: Tidak Ada yang Superior Di Republik Ini
- Rapat Bareng Jaksa Agung, Legislator Golkar Bertanya Kinerja PPA Kejagung
- Soal Kasus Tom Lembong, Jaksa Agung: Kami Tidak Pernah Punya Maksud Politik