Penjelasan Pakar Mengapa Perairan dan Serangga di Tasmania Bisa Menyala
Selasa, 22 Agustus 2023 – 23:58 WIB
"Belatung kecil yang luar biasa ini menyalakan lampu ekornya ketika mereka lapar dan menarik sesuatu untuk datang ke cahaya tersebut sehingga kemudian terjebak dalam jerat lendir yang lengket ini," kata Dr Gershwin.
Ia mengatakan garis-garis menggantung dari cacing bercahaya untuk menangkap mangsa.
"Dan kemudian kunang-kunang memakannya," katanya.
"Begitulah cara mereka menangkap makanan mereka.
"Demikian cara mereka bertahan hidup."
Tidak semua yang bersinar adalah bioluminescent
Benda alam yang bercahaya dapat dibagi menjadi dua kategori: bioluminesensi dan biofluoresensi.
Biofluoresensi adalah fenomena yang dapat membuat hewan bersinar di bawah cahaya tertentu.
Pada tahun 2020 ditemukan bahwa mamalia Australia bersinar di bawah sinar UV.
Kalau Anda akan pergi atau sudah tinggal di Australia, sempatkanlah mengunjungi Tasmania
BERITA TERKAIT
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata