Penjelasan Pakar Mengapa Perairan dan Serangga di Tasmania Bisa Menyala

Penjelasan Pakar Mengapa Perairan dan Serangga di Tasmania Bisa Menyala
Aurora Australis dan bioluminescence di Tasmania. (Supplied: Luke O'Brien Photography)

"Belatung kecil yang luar biasa ini menyalakan lampu ekornya ketika mereka lapar dan menarik sesuatu untuk datang ke cahaya tersebut sehingga kemudian terjebak dalam jerat lendir yang lengket ini," kata Dr Gershwin.

Ia mengatakan garis-garis menggantung dari cacing bercahaya untuk menangkap mangsa.

"Dan kemudian  kunang-kunang memakannya," katanya.

"Begitulah cara mereka menangkap makanan mereka.

"Demikian cara mereka bertahan hidup."

Tidak semua yang bersinar adalah bioluminescent

Benda alam yang bercahaya dapat dibagi menjadi dua kategori: bioluminesensi dan biofluoresensi.

Biofluoresensi adalah fenomena yang dapat membuat hewan bersinar di bawah cahaya tertentu.

Pada tahun 2020 ditemukan bahwa mamalia Australia bersinar di bawah sinar UV.

Kalau Anda akan pergi atau sudah tinggal di Australia, sempatkanlah mengunjungi Tasmania

Sumber ABC Indonesia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News