Penjelasan Ridwan Kamil soal Jasad Eril Tetap Utuh Setelah 14 Hari Tenggelam
Sabtu, 11 Juni 2022 – 10:13 WIB

Ridwan Kamil memberi penjelasan tentang penyebab jasad Eril masih utuh setelah 14 hari tenggelam di Sungai Aare, Swiss. Foto: Biro Adpim Jabar
Dia mengetahui langsung hal tersebut setelah memandikan jasad putranya itu di Rumah Sakit Bern, Swiss.
"Sungai Aare yang sedingin kulkas dan minim fauna, membuat jasadnya terjaga setelah membeku sehingga tetap utuh lengkap walau berada di dasar sungai selama 14 hari," tulis Ridwan Kamil dengan mengunggah foto berdiri di depan rumah sakit. (jlo/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Ridwan Kamil memberi penjelasan tentang penyebab jasad Eril masih utuh setelah 14 hari tenggelam di Sungai Aare, Swiss.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Ridwan Kamil Merasa Difitnah, Titiek Puspa Dirawat
- Geger Pengakuan Lisa Marina soal Anak Hasil Hubungan Gelap, Ridwan Kamil Minta Bukti
- Ridwan Kamil: Ini Tidak Benar dan Merupakan Fitnah Keji
- Ridwan Kamil Buka Suara soal Perselingkuhan dan Punya Anak
- Sempat Sulit Dihubungi, Ridwan Kamil Akui Baik-Baik Saja, Lalu Klarifikasi Soal Hal Ini
- Terseret Kasus Dugaan Korupsi Bank BJB, Ridwan Kamil Buka Suara