Penjual Jamu Keliling Bisa Mendapat Rp40 Juta Hasil Menyambi, Alamak!
Sabtu, 21 November 2020 – 07:10 WIB
Ulah komplotan tersebut berakhir setelah polisi mendapatkan laporan dari para korban. Petugas lalu langsung melakukan pelacakan.
"Pelaku AWL ditangkap di tempat indekosnya di daerah Kediri," kata Robby.
Hasil pemeriksaan, komplotan spesialis rumah kosong ini juga beraksi di Kabupaten Madiun dan Kabupaten Magetan.
Kini, petugas masih melakukan pengejaran terhadap dua pelaku lain yang berhasil kabur saat penangkapan. (antara/jpnn)
Inisial AWL, bergaya penjual jamu tradisional, berkeliling kompleks perumahan, oh ternyata kelakuannya.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Karyawan Bawa Kabur Mobil Buat Judol dan Narkoba, Inul Langsung bertindak
- Residivis, Kakak Adik Kompak Melakukan Kejahatan Bikin Resah Masyarakat
- Rumah di Tangsel Dirampok, Brankas Berisi Rp 5 Miliar Digasak Pelaku
- Karyawan Bank BUMN Ditangkap setelah Mencuri Cek Rp 99,5 Juta Milik Nasabah
- Spesialis Pencurian Toko Baju Lintas Provinsi Diamankan, Kerugian Rp2 Miliar
- Karyawan Bank Lampung Bobol ATM, Rp 800 Juta Raib