Penolakan Qory di Aceh Makin Meluas

Organisasi Wanita Keberatan Qory Ikut Miss Universe

Penolakan Qory di Aceh Makin Meluas
Foto : REUTERS
"Kalau perlu, sebagai hukuman jangan pernah izinkan Qory menginjakan kakinya di daerah Aceh ini. Kami sebagai perempuan Aceh malu merasa terlecehkan dengan Penampilan seorang Qory di layar tivi yang telah ditonton oleh seluruh rakyat Indonesia. Kami juga menganggap secara tidak langsung Qory telah menginjak harga diri perempuan-perempuan Aceh, khususnya sebagai Muslimah," tandasnya.

GOW juga menghimbau agar Pemerintah Daerah lebih konsekuen dengan penerapan syari'at Islam di Aceh. Demikian juga kepada masyarakat Aceh umumnya, GOW mengajak masalah Qory itu menjadi momentum untuk memperhatikan segala sesuatu yang terjadi di Aceh. "Kita jangan sampai dipengaruhi oleh budaya-budaya luar dan harus selektif juga terhadap kebijakan-kebijakan yang telah diputuskan oleh pmerintah," cetusnya.(dai/JPNN/ara)

LANGSA - Kritikan dan penolakan terhadap puteri Indonesia 2009 terpilih, Qory Sandioriva yang menyatakan dirinya mewakili Aceh semakin meluas. Bahkan


Redaktur & Reporter : Antoni

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News