Penonton Persegres Terbanyak Kedua
Evaluasi PT LI
Kamis, 12 April 2012 – 06:28 WIB

Penonton Persegres Terbanyak Kedua
JAKARTA-PT Liga Indonesia (PT LI) telah usai melakukan evaluasi kompetisi Indonesia Super League (ISL) putaran pertama. Salah satu yang menjadi sorotan dalam evaluasi tersebut adalah masalah jumlah penonton. "Ini memang mengejutkan. Gresik yang baru musim ini ke ISL, berhasil mengalahkan jumlah penonton klub yang secara tradisional sangat besar," ucap CEO PT LI Joko Driyono usai evaluasi.
Dari data yang didapat oleh PT LI, Sriwijaya FC menjadi tim yang terbanyak disaksikan penonton ketika melakoni laga home di Stadion Gelora Jakabaring, Palembang. Dari sembilan laga yang dilakoni, tercatat total ada 189.489 orang penonton. Jika di rata-rata ada 21.054 per pertandingan
Baca Juga:
Di posisi kedua, secara mengejutkan jumlah penonton Persegres Gresik mengalahkan pendukung klub-klub klasik yang penontonnya terkenal cukup fanatik seperti Persib Bandung dan Arema Indonesia. dari delapan pertandingan home, Tim yang bermarkas di Stadion Petrokimia Gresik tersebut disaksikan oleh 166.950 penonton atau rata-rata 20.869 per pertandingan
Baca Juga:
JAKARTA-PT Liga Indonesia (PT LI) telah usai melakukan evaluasi kompetisi Indonesia Super League (ISL) putaran pertama. Salah satu yang menjadi sorotan
BERITA TERKAIT
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji