Penting Bagi Pemula, Begini Cara Menjinakkan dan Merawat Burung Hantu yang Benar
Jumat, 06 Januari 2023 – 17:32 WIB

Burung hantu memiliki daya tersendiri dan keunikan jika dibandingkan dengan jenis lainnya sehingga kini banyak yang ingin memeliharanya. Foto: dokumentasi kicaumania
Anda bisa membuatnya dengan bentuk T atau bahkan bisa juga dengan bentuk yang lain.
Hal terpenting jangan sampai burung tidak memiliki tempat nyaman untuk bertengger.
Saat merawat burung ini, pemilik harus menyayanginya dengan baik.
Jangan takut atau ragu-ragu ketika menyayanginya.
Ketika masih pemula biasanya masih sangat ragu untuk mendekat pada burung karena takut dicakar, ini justru akan membuat burung terasa kurang nyaman.
Anda perlu untuk membuat chemistry baik, karena ini masuk salah satu cara merawat burung hantu yang tepat.
4. Menyediakan makanan sesuai usia
Hewan ini ada banyak jenis yang bisa ditemukan. Salah satu jenis terpopuler adalah celepuk.
Burung satu ini bisa diberi makan jangkrik atau ikan kecil.
Jika Anda penghobi dan ingin memelihara burung hantu, berikut cara merawatnya yang bisa dilakukan oleh pemula
BERITA TERKAIT
- Angkutan Lebaran 2025, KAI Logistik Angkut Ribuan Motor & Hewan Peliharaan
- Gabriel Feitosa dan Jackson Galaxy Meriahkan PETFEST Indonesia 2025
- Cerita Muhammad Kazamuli, Bisa Menyalurkan Hobi tetapi Tetap Mengabdi untuk Negeri
- Kabar Australia: Akhir Manis untuk Persahabatan Seekor Burung dan Anjing
- Nutrisi Pakan Kunci Cegah Diare dan Obesitas pada Hewan Peliharaan
- PIK2 Punya Bird Sanctuary, Rumah Berlindung Berbagai Spesies Burung