Penting!!! Inilah Kode-Kode Maling

Penting!!! Inilah Kode-Kode Maling
Salah satu bentuk vandalisme di salah satu tembok di Solo. Foto: Radar Solo/JPG

“Misalnya PAB2 524-STRONG. Artinya posisi aman pada rumah blok 2 pada jam 5 sore hingga pukul 04 pagi. Lokasi berkode STRONG direkomendasikan untuk jadi target sasaran pencurian,” jelas Yuli.

Ia menjelaskan, kode-kode itu sudah beberapa kali ditemukan di sejumlah daerah di kota-kota besar. “Polresta juga terus menggalakkan patroli dan menyosialisasikan kepada warga,” paparnya.

Yuli pun berharap agar komunikasi antar-warga bisa ditingkatkan. Sehingga ketika nantinya rumah salah satu warga ada yang kosong, maka tetangga sekitar bisa ikut mengawasinya. “Kalau ada tamu mencurigakan, tetangga akan menemui dan menanyakannya,” tandasnya.(atn/un/jpg/ara/jpnn)


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News