Pentingnya Koordinasi Lintas Wilayah untuk Atasi Krisis Udara di Jabodetabekpunjur
Rabu, 16 April 2025 – 15:52 WIB

Wamendagri Bima Arya bertemu rombongan dari Bicara Udara. Foto: source for jpnn
Kajian gabungan dari IIASA, ITB, Kementerian Kesehatan, dan UNEP menunjukkan bahwa pengendalian polusi udara mampu menurunkan angka kematian dini dan beban biaya kesehatan masyarakat.
“Kami sudah punya panduan yang jelas lewat Inmendagri 2/2023. Sekarang saatnya bukan lagi menunggu, tetapi menjalankan. Ini bukan soal kekurangan kebijakan, tetapi kekurangan koordinasi,” ujar Novita. (jlo/jpnn)
Bicara Udara mendorong penguatan koordinasi lintas wilayah untuk mengatasi polusi udara yang makin parah di kawasan Jabodetabekpunjur.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Gandeng Kemendagri, Asbanda Luncurkan SP2D Oline
- Pengurus DWP Unit Kerja Lingkup Kemendagri Masa Bakti 2024–2029 Resmi Dikukuhkan
- BSKDN Kemendagri Dorong Penguatan Perlindungan Pekerja di Daerah
- Tinjau SDN 2 Lamangga, Wamendagri Ribka Minta Hasil Laut Masuk Menu MBG di Sultra
- 5 Berita Terpopuler: Setelah Honorer Dirumahkan, Pemda Tak Ajukan PPPK, Gabungan Aliansi R2/R3 Bakal Gelar Aksi Besar
- Pemda Tak Ajukan PPPK Paruh Waktu dari Honorer R2/R3 Harus Disanksi