Pentolan Sukarelawan: Jabar Solid, Anies-Muhaimin Bakal Raih 80 Persen

“Kami targetkan per 7 November 2023 semua simpul Relawan Anies-Muhaimin sudah solid berada di TPS," terang Kang Tam.
Sebaran TPS untuk Pemilu 2024 di Jawa Barat di 140.457 lokasi yang tersebar di 5.957 desa dan kelurahan.
"Setidaknya kami menyiapkan 140.457 relawan penggerak untuk menjaga TPS di seluruh Jawa Barat," ujar Kang Tam.
Mereka pun menyiapkan sukarelawan penggerak yang ditugaskan khusus untuk menjaga dan mengawal kotak suara mulai dari TPS, desa/kelurahan, kecamatan hingga ke KPU.
"It's now or never," kata Pak Anies seperti ditirukan oleh Kang Tam yang adalah sukarelawan senior AMIN di Jabar.
Konsolidasi, ujar Kang Tam, juga terus digelorakan oleh simpul sukarelawan Anies-Muhaimin Jawa Barat bagian Barat seperti Jabon Bersholawat yang dilaksanakan di Desa Jabon Mekar, Parung, Bogor. (jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Konsolidasi terus digelorakan oleh simpul sukarelawan Anies-Muhaimin di wilayah Jawa Barat
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
- Irjen Pol Rudi Setiawan Jadi Kapolda Jabar, Begini Rekam Jejak Jenderal Bintang 2 Itu
- Instruksi Gubernur Jabar, Satpol PP Kota Bandung Tertibkan Baliho Idulfitri
- Buruh Jabar Khawatir Tarif Trump Bakal Memicu PHK Massal
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Target Dedi Mulyadi: Tahun Ini Jawa Barat Bebas Aksi Premanisme